LSM PENJARA INDONESIA SOROTI SELEKSI CALON DIREKTUR PDAU JANGAN SAMPAI HANYA REKAYASA PUBLIC
JABARCENNA.COM | KUNINGAN,- Lima calon Direktur Perumda Aneka Usaha Kab. Kuningan ( PDAU) mengikuti Uji kelayakan / uji kompeten yakni.
1. MULIAWAN AHMADI, SE
2. MOHAMMAD INDRA GUNAWAN, SE, ME
3. UTON SUBEHI, ST
4. ASMANUL HUSNA, SH
5. Hj. HENI SUSILAWATI, S.SOS, MM
Kelima calon tersebut akan mengikuti uji kelayakan / uji kompeten untuk mencapai tiga besar, sangat di sesali dari kelima calon salah satu calon dari luar Kab. Kuningan mengundurkan diri dengan alasan anaknya sakit hal ini mendapat sorotan serius dari berbagai golongan hingga terngiang, disinyalir seleksi calon dirut PDAU hanya rekayasa publik.
Menurut pandangan Mang Adi Tato ketua LSM PENJARA di dampingi Panji Bagian ( Humas) menuturkan uji kelayakan / uji kompeten calon direktur PDAU harus transparan dan terbuka jangan seperti Kongres jangan sampai ada sorotan penjaringan calon direktur PDAU hanya rekayasa publik.
Intinya panitia penyelenggara seleksi calon dirut PDAU yang di ketua oleh Dr. H. Dian Rachmat Yanuar ( Sekda) selektif karena posisi jabatan direktur PDAU adalah jantung utama dalam mengelola APBD terangnya kepada awak media.
Ketua tim seleksi calon direktur PDAU Dr. H. Dian Rachmat Yanuar dalam pres rilis pada Senin 11/7/2022 menerangkan bahwa hasil seleksi Administrasi Calon direktur PDAU telah di paparkan pada tgl 6 Juli 2022 baik di media cetak maupun media elektronik, ada lima orang / peserta yang dinyatakan memenuhi syarat dan lolos dalam tahapan seleksi tersebut berikutnya kelimanya wajib mengikuti seleksi berikutnya yakni tes kesehatan pada 11/juli/2022 di Labkesda Dinas Kesehatan Kab. Kuningan, lanjut dengan tes Psikotes secara tertulis dan presentasi makalah dan wawancara pendalaman, dari kelima calon tersebut salah satu calon atas nama Mohamad Indra Gunawan, SE. ME beralamat di Perum Bumi 2 Mondoroko Raya blok GG VI/68 Rt/Rw 12/15 Desa Watu gede Kec. Singosari Kab. Malang Jawa Timur mengundurkan diri dikarenakan Anaknya Sakit. Terangnya
Do2